Selasa, 11 Juni 2013



HOOLIGAN memiliki arti yaitu fans bola yang brutal ketika tim bolanya kalah bertanding. HOOLIGAN merupakan stereotip sepakbola dari INGGRIS. Tapi kemudian menjadi fenomena global. Sebagian besar dari HOOLIGAN adalah para backpacker yang telah berpengalaman dalam bepergian. Mereka sering menonton pertandingan yang beresiko besar. Banyak dari mereka sering keluar-masuk penjara karena sering terlibat bentrok fisik. Untuk mengantisipasi adanya kerusuhan, gaya berpakaian mereka pun sudah dipersiapkan untuk berkelahi. Mereka jarang menggunakan pakaian yang sama dengan tim mereka dan memilih pakaian asal-asalan agar tak dideteksi oleh polisi. Meski demikian, mereka tidak menggunakan senjata. Para HOOLIGAN biasanya tidak duduk dalam satu tempat bersama-sama dalam stadion, tapi mereka berpencar-pencar.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Counter

Jak Online Liga Indonesia Goal.Com Ultras Tifo

Translate

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Protection Status

- Copyright © Welcome To Supporter Indonesian Ultras -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -